Kali ini saya akan meneruskan dari postingan saya
sebelumnya. Disini saya menggunakan alamat http://www.000webhost.com
untuk daftar webhosting gratis dengan subdomain. Langsung ke TKP.
1. Masuk
ke alamat http://www.000webhost.com
dan sign up.
2. Isi
nama website (saya menggunakan subdomain), nama, email, dan password
3. Selanjutnya
login kedalam account yang sudah dibuat , klik 'go to cPanel‘
4. cPanel
(control panel) adalah tempat mengatur segala hosting-anda
5. Selanjutnya
adalah membuat database untuk website, klik Mysql isi form dan klik create
database
6. Export
database yang terdapat di localhost server, klik “go”
7. Lalu
klik 'phpmyadmin‘ pada 000webhost = tampilannya halaman ini akan mirip seperti
pada di localhost, silahkan 'import' database, klik “go”
8. Edit
file Wp-config.php untuk pengguna wordpress sesuai dengan informasi pada tahap
5, atau bisa dilihat kembali datanya pada
MySQL di CPanel.
9. Untuk
proses upload, converse file pada htdocs ke zip.
10. Kembali
ke CPanel, pilih “File Manager”, klik public_html dan upload.
11. Bila
selesai,klik tanda checklist, dan back, maka pada public_html akan banyak file hasil upload an.
12. Namun
apabila gagal karena file terlalu besar, file bisa di bagi 2 dalam peng-upload-an
nya. Dengan menbuat 2 file zip dan mengupload satu-satu.
13. Setelah
selesai, masuk ke phpmyadmin pada 000webhost > wp_options > browse, ganti
siteurl nya dengan nama situs anda.
14. Masuk
ke domainanda/wp-admin untuk login.
15. Masuk
ke setting > general, ganti wordpress address dan site address dengan nama
situs anda, save.
16. Selesai.
Sekian penjelasan dari saya semoga bermanfaat. ^_^
0 komentar:
Post a Comment